SELAMAT DATANG | About Us | Contact | Register | Sign In

Pengertian & Kegunaan Tes TOEFL

Pengertian & Kegunaan Tes TOEFL

TOEFL adalah singkatan dari Tes Of English as a Foreign Language (Test Bahasa Inggris sebagai Bahasa Asing ) . TOEFL merupakan standarisasi kemampuan Bahasa Inggris seseorang secara tertulis yang meliputi tiga aspek penguasaan , yaitu :
  1. Listening.
  2. Structure.
  3. Reading.

Nilai TOEFL tertinggi yang biasa dicapai seseorang adalah 675. Test TOEFL itu sendiri memiliki berbagai tujuan seperti Akademik (beasiswa dalam dan luar negeri, syarat pendidikan S1, S2, & S3, Penelitian dlln).

Salah satu teknik cara belajar dan menjawab soal TOEFL yang akan menghantarkan Anda menjawab hasil tes TOEFL yang memuaskan adalah dengan mengikuti panduan kursus TOEFL . Pada kursus TOEFL ini akan diberikan teknik pembelajaran TOEFL dengan menggunakan pikiran (Mind Map).

Selain itu selebihnya adalah mencoba berbagai perangkat lunak (software) untuk berlatih dan mengakses kemampuan TOEFL Anda sendiri. Berbagai buku elektronik dan CD materi belajar TOEFL. Jadi, lebih efektif dan efesien jika dibandingkan dengan membeli buku TOEFL yang mahal.

Secara teknisi biasanya  tes TOEFL ini memakan waktu sekitar tiga jam dan diselenggarakan 4 bagian yaitu, bagian :
  1. Listening comprehension
  2. Grammar structure and written expression
  3. Reading comprehension , dan bagian 
  4. Writing.
Nilai hasil ujian TOEFL Berkisar antara :310 (nilai minimum ) sampai 677 (nilai maximum) untuk versi PBT (paper-based test).

Sejak taun 1998 , tes TOEFL ini diadakan secara online dengan menggunakan computer (computer –based Testing/CBT), dan sejak tahun 2005 disebut iBT (Internet based Test). Akhir-akhir ini penyelenggara tes TOEFL juga mengadakan jenis TWE (Test of Written English) yang hasil nilainya terpisah dari tes TOEFL . Tes ini memakan waktu selama 30 menit.

Jenis tes TOEFL yang lain adalah TSEP (Test of Spoken English program) yang mirip dengan individual interview pada tes IELTS. Dan biasanya tes ini dipakai kalau kita ingin mendaftar sebagai asisten dosen atau sisten laboratorium, bentuk tesnya diadakan secara lisan dan berlagsung selama kurang lebih 20 menit. Wasalam,,,,,, Good Luck……….

Posted by Irwantea Sosial
Irwantea Sosial Updated at: Kamis, Maret 26, 2015
Print Friendly and PDF
Get Free Updates:
*Please click on the confirmation link sent in your Spam folder of Email*
« Previous
« Prev Post
Next »
Next Post »

0 comments:

Posting Komentar

You comment, I'll visit back your blog. If you have one :)

jurnalisme warga

 
Romeltea Media